ANALISIS PEMIKIRAN TAQIYUDDIN AN-NABHANI TENTANG KEPEMILIKAN DALAM SISTEM EKONOMI ISLAM SERTA PENERAPAN APLIKASINYA DI INDONESIA

Fakhlevi, Muhammad (2018) ANALISIS PEMIKIRAN TAQIYUDDIN AN-NABHANI TENTANG KEPEMILIKAN DALAM SISTEM EKONOMI ISLAM SERTA PENERAPAN APLIKASINYA DI INDONESIA. Uniska. (Unpublished)

[img]
Preview
Text
13510049.pdf

Download (165kB) | Preview

Abstract

Dari hasil penelitian ini menghasilkan temuan-temuan yaitu Pertama, Taqiyuddin an-Nabhani adalah seorang pemikir dari dunia Islam yang mempunyai gagasan tentang persoalan ekonomi yang selama ini masih berkembang dan beliau menulis sebuah buku yang membahas kepemilikan dalam Islam yakni kitab An-Nidzhom Al-Iqtishodi fi Al-Islam. Kedua, kepemilikan dalam sistem ekonomi Islam memiliki konsep yang khas dan unik, yang sangat berbeda dengan semua sistem ekonomi lainnya.. Kepemilikan dalam sistem ekonomi Islam terbagi pada tiga, yakni kepemilikan individu, kepemilikan umum, dan kepemilikan negara. Dari ketiga kepemilikan ini, terdapat mekanisme yang sudah ditetapkan agar manusia hidup sejahtera. Ketiga, metode penerapan Sistem Ekonomi Islam di Indonesia ini sangatlah prospek, tidak untuk saat ini tetapi juga untuk jangka panjang, ini merupakan tantangan bagi seluruh umat Islam di Indonesia agar terus berjuang menyumbang pemikirannya, melakukan kajian, Evaulasi serta solusi untuk membuat negeri ini lebih baik dengan Sitem Ekonomi Islam Kata kunci: Aplikasi, sistem, ekonomi, Islam, Taqiyuddin an-Nabhani

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Undergraduate Theses > Faculty of Islamic Studies > Department of Sharia Economics Law
Depositing User: Unnamed user with username wahid asisten wr 1
Date Deposited: 19 Feb 2019 04:42
Last Modified: 19 Feb 2019 04:42
URI: http://repository.uniska-bjm.ac.id/id/eprint/301

Actions (login required)

View Item View Item